Canty & Yudha
The Wedding | 15.01.2023 | Kediri

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Bride & Groom

Canty
Canty Eka Noor Zaqila Anam, S.H.
Putri Pertama Dari
Bapak Hairul Anam & Ibu Heni Pamugrawati
Rogojampi Banyuwangi

Yudha
Arika Firman Yundaka, S. H.
Putra Pertama Dari
Bapak Sugeng Rianto & Ibu Aliati
Perum. Sukorejo Indah Jl Merak Blok NN.07 Kec. Ngasem Kab. Kediri

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Dengan memohon Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:

Akad
Minggu, 15 Januari 2023
08.00 WIB

Resepsi
Minggu, 15 Januari 2023
12.00 WIB

Lokasi
Kediaman Pempelai Pria
Perum. Sukorejo Indah Jl. Merak Blok NN 7 Kec. Ngasem Kab. Kediri
Menuju Hari Bahagia
Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia.
Day(s)
:
Hour(s)
:
Minute(s)
:
Second(s)
“Semoga Allah SWT menghimpun yang terserak dari keduanya, memberkati mereka berdua dan kiranya Allah SWT meningkatkan kualitas keturunan mereka, menjadikannya pembuka pintu rahmat, sumber ilmu dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat.”
Perjalanan Cinta Kami
“Datangnya cinta adalah takdir, dia datang tak pernah terduga”

2018
Pertemuan
- Kami pertama kali bertemu satu sama lain disuatu acara pelantikan organisasi, padahal salah satu dari kita berbeda organisasi. Lalu, masih di tahun yang sama kita tidak sengaja bertemu kembali di caffe dengan pasangan masing masing.
2021
Bertemu Kembali
- Setelah 3th lostcontact, kami berkomunikasi kembali melalui DM Instagram. Mas Yudha mempunyai keberanian untuk menyatakan keseriusan kepada kedua orang tua.
2022
Engagement
- 8 bulan setelah kita berkomunikasi kembali. Tepatnya di bulan Februari kami berdua sepakat untuk melaksanakan acara lamaran.
Will You Attend?
Covid19
Untuk menjaga acara pernikahan ini aman dari resiko penularan Covid-19, mohon simak anjuran berikut sebelum anda hadir ke lokasi:
Wedding Gift
Bagi Keluarga dan Sahabat
yang ingin mengirimkan hadiah,
silahkan mengirimkannya melalui :
Life Moment
Bantu kami mengabadikan momen-momen bahagia di acara pernikahan kami dengan menandai postingan anda dengan hashtag berikut:
Best Wishes
Sampai Jumpa Di Hari Bahagia Kami
COVID-19
Protokol Kesehatan Acara Pernikahan
******
Menggunakan Masker
Seluruh peserta acara termasuk keluarga, panitia penyelenggara, dan para tamu undangan diwajibkan untuk mengenakan masker. Untuk itu kami mohon para tamu undangan untuk dapat membawa dan mengenakan masker masing-masing sebelum memasuki ruangan.
Cuci Tangan & Hand Sanitizer
Seluruh peserta acara diharapkan selalu mencuci tangan dan selalu menggunakan hand sanitizer
Jaga Jarak
Seluruh peserta acara selalu diharapkan untuk menjaga jarak
Silahkan kirim kado ke alamat berikut :
Yudha
Perum. Sukorejo Indah Jl. Merak Blok NN 7 Kec. Ngasem Kab. Kediri
089685549099
Silahkan transfer hadiah melalui
nomor rekening maupun dompet
digital berikut :
Arika Firman Yundaka
3939381290
Canty Eka Noor Zaqila
009001072771509
Sebelumnya, kami ucapkan
terimakasih atas perhatian dan bentuk tanda cintaBapak/Ibu/Saudara/i untuk kami
Canty & Yudha

©Undangan Web

Samawa y ponakan Tante yenny❤️❤️❤️❤️
Selamat berbahagia, selamat menempuh hidup baru, selamat beribadah terpanjang, semoga sehat selalu mbak cantyy dan mas yuda. Semoga SWO segera mendapatkan putu lucu lucu 🥺🥳
Selamat menempuh hidup baru semoga bahagia selalu
Terimakasih banyak atas do’a nya dokter ima 🙏
Smg acara lancar sampai hari H
Dan smg menjadi keluarga sakinah
Akhirnya semoga langgeng ka dan lancar samapi hari H
Amin amin terimakasih atas do’a nya 😊
Semoga langgeng, ojo lali bojone d jak billiard, mbedil nyambek, mabar moba.
GBU brotha 😇
Amin amin terimakasih dulur lanang, bedil wedok an barang panggah gass chuakkzzz 🤣
Alhamdulilah… finaly
Congrats yaaahh.. lancar2 semuanya… segera dikarunia ii momongan 😇
Amin yarobballallamin terimakasih do’a baik nya semoga balik lebih baik 😊
Terbaik wae wes mengarepe cokk 👊🏻
Suwun sing akeh 🙏
Aaaaaa happy ever after ya mas yuuud🫶🏻🫶🏻🫶🏻
Huahuahuaaa terimakasih banyak do’a nya 🤲
Perasaan wingi jek SMA futsal bareng
Btw
Doa Terbaik untuk Saudara ku
Tuhan Yesus Berkati dan Lancarkan sampai hari H
Alhamdulillah suwun, mugo ndang ketularan pisan 🙏
Semoga langgeng sampai ajal menjemput mu bre,
Bahagia kan selalu wanitamu hargai wanitamu bre..
Amin amin yarobbalallamin, mugo ndang nyusul. Di jogo sing apik sing saiki bre, orang baik tidak datang 2 kali 💪
happy for u two 🥰
Happy wedding mas yudddd & mba cantyyy , samawaaaa
Amin amin terimakasih banyak do’a nya, semoga di beri kesehatan juga buat debay nya 😇
Selamat canty🥰❤️❤️