The Wedding Of

Arif & Tria

Arif & Tria

The Wedding | 11.09.2022 | Bekasi

button

Janji Suci

“Jika hidup hanya sekali, keyakinanku memilihmu tuk selalu menemani. Dan jika hidup adalah waktu yang terus berulang, dirimu adalah sosok yang pertama ku cari saat kesempatan itu datang.

 

(Arif & Tria)

Sang Mempelai

Arif

Arif Ramadhan

Putra dari
Bapak Hari Prajitno (Alm)
& Ibu Minarni (Almh)

&

Tria

Tria Nurayshah

Putri dari
Bapak Tri Muhadi (Alm)
& Ibu Sri Budhi Utami

السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Dengan memohon Rahmat Allah SWT dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk menghadiri acara pernikahan kami yg dilaksanakan pada :

Akad

Minggu, 11 September 2022

10.00 – 12.00 WIB

Gor Gemilang, Perum.Papanmas.

Jln. Garuda Raya. Tambun Selatan.
Kab.Bekasi

Resepsi

Minggu, 11 September 2022

13.00 – 17.00 WIB

Gor Gemilang, Perum.Papanmas.

Jln. Garuda Raya. Tambun Selatan.
Kab.Bekasi

Menuju Hari Bahagia

Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia.

Day(s)

:

Hour(s)

:

Minute(s)

:

Second(s)

RSVP

Bantu kami mempersiapkan jamuan yang hangat untuk anda semua dengan mengirimkan konfirmasi kehadiran melalui form berikut:



    Wedding Gift

    Kehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, silahkan ketuk tombol di bawah ini:

    Sepenggal Kisah Kami

    Tatkala gelap adalah rona utama sang angkasa, mentari hadir menjiwai bintang dengan siraman cahaya.

    Pun ketika hidup tak pernah berhenti menghadirkan tanda tanya, kau hadir dengan cinta dan keyakinan tuk jadi teman hidup selamanya.

    2020 – Perkenalan

    “Kita terlalu sibuk mencari jodoh sampai tidak sadar kadang jodoh kita ada disekitar kita”, mungkin itulah pepatah yang menggambarkan perkenalan kami. personal chat & pangilan berdurasi 2menit sebatas sebagai mitra kerja, hanya itu yang terjadi dalam 653 hari perkenalan kami.

    2020 – Pertemuan

    Dirasa semakin akrab dalam personal chat, maka kami melakukan pertemuan yang berkesan dan mungkin akan terus kami ingat selama perjalanan cinta kami. Pertemuan pertama yang dibumbui rasa sungkan dan malu itu pada akhirnya membuat kami merasa nyaman dan cocok satu sama lain.

    2020 – Hubungan

    20 hari dirasa cukup untuk kami menentukan arah hubungan ini. Kami sepakat untuk melanjutkan hubungan ke tahap awal keseriusan.

    2022 – Lamaran

    Ditanggal 05 Juni 2022, tepat sehari setelah tahun kelahiran mas arif, beliau membawa keluarganya bertemu keluarga tria untuk menyampaikan maksud ingin melamar dan melanjutkan ke jenjang lebih serius untuk hubungan. Disaat itu debar dan haru menyertai kami dan keluarga.

    2022 – Moment Spesial

    Entah kebetulan atau memang sudah takdir, sama seperti hari perkenalan kami, moment spesial kami akan dimulai setelah 653 hari kami menjalin hubungan, dimana kami akan membangun keluarga kami. Semoga Allah memberikan keberkahan untuk pernikahan kami.

    Health Protocol

    Demi memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 kami menerapkan protokol kesehatan dalam acara pernikahan kami. Kami harap Bapak/Ibu/Saudara/i mematuhi protokol kesehatan demi kenyamanan bersama

    Menjaga Jarak

    Menjaga Jarak ketika
    menghadiri acara

    Tidak Bersalaman

    Semua tamu undangan yang hadir di acara dilarang berjabat tangan

    Gunakan Masker

    Semua tamu undangan yang hadir di harapkan memakai masker

    Cuci Tangan

    Tamu undangan di harapkan mencuci tangan sebelum masuk dan sesudah keluar acara

    Our Gallery

    Life Moment

    Bantu kami mengabadikan momen-momen bahagia di acara pernikahan kami dengan menandai postingan anda dengan hashtag berikut:

    Best Wishes

    24 Ucapan
    Newest
    Oldest
    Inline Feedbacks
    View all comments
    E*a
    2 years ago

    Akhirnya anak kecil ini nikah juga, alhamdulillah samawa ya trio….

    Subur Purwati binti Kodiran
    2 years ago

    Barokallohulaka wabaroka alaika wajama’a bainakumma fii khoir .. semoga barokah Alloh selalu melimpahi dan mnyatukan kalian berdua dalam kbaikan .. Aamiin ya Alloh ..🤲

    Bule dan om Moko cikarang
    2 years ago

    Hari yang di tunggu telah tiba ,saat tuk menjadi imam bagi keluarg kecil Tria dan Arif ,semoga menjadi keluarga sakinah mawada warahmah ,di beri keturunan yang Soleh dan soleha
    ( penghafal Qur’an ) amin….
    Syam & othman

    Nur Sulikhah
    2 years ago

    Selamat menempuh hidup baru Pak Arif, semoga menjadi keluarga sakinah mawadah warahmah sampai Jannah, amin

    Rachel Tjiptokusumo
    2 years ago

    Happy Wedding Fanda dan Istri, semoga menjadi keluarga Sakinah, Mawaddah dan Warahmah. Yusuf Tjiptokusumo dan Keluarga💐

    Puji dan istri
    2 years ago

    Selamat menempuh hidup baru, Semoga cepat dapat momongan, dan semoga menjadi keluarga SAMAWA

    Iie
    2 years ago

    Semoga dilancarkan sampai hari H dan Semoga Allah memberkahimu ketika bahagia dan ketika susah, serta mengumpulkan kalian berdua dalam kebaikan.
    Aamiin💖

    Ani Ratna W
    2 years ago

    Baarokallaahu laka wa baaroka ‘alaika wa jama’a bainakumaa fii khoirin… Aamiin

    Nenden
    2 years ago

    Congrats! Semoga ini dijadikan pasangan yang melengkapi yaa… Terakhir sampai mau memisahkan u,u

    Memey Ahza
    2 years ago

    selamat menempuh hidup baru teteh cantik dan om jepang (ahza said). samawa ya. lancar sampai hari H. peyuk dari memey dan ahza😘😘

    aku sayang kamu♥️
    2 years ago

    cepet banget ibu ke2 aku udh nikah aja, awalnya tidak bisa nerima tapi ya sudah lah. semoga lancar dan langgeng sampe nenek kakek dan doakan aku bisa jadi ontyrich aamiin yaAllah😇😇😇

    Rizka
    2 years ago

    Semoga dilancarkan sampai Hari H,Aamiin😇😇

    Aniscmiw
    2 years ago

    Selamat menempuh hidup baru mb iyak semoga sakinah ,mawaddah,warohmah aamiin 🤗😇

    Kesayangan semua orang🥰
    2 years ago

    Semoga menjadi keluarga yg sakinah mawaddah warrohmah, dilancarkan rezekynya dan segera diberi momongan yang lucuk😇 MAK DITINGGAL KAWIN IYUL MAAK😭😭😭😭😭

    Fahmi akhmad
    2 years ago

    Wa’alaikumussalam…
    Semoga di jadikan keluarga yang sakinah ,mawaddah ,wa Rohmah..dan di berikan keturunan Soleh dan soleha
    Aamiin🤲

    Ade.kusnadi
    2 years ago

    Semoga dgn brsatunya kalian dlm suatu ikatan janji PERNIKAHAN,menjadi titik awal perjalanan hidup yg membahagiakan..tanpa kekurangan apapun…aminnnn.🤲🤲🤲

    Amah & suami
    2 years ago

    Semua doa yang terbaik buat iyul dan mas calon 🙂

    Eti Winarti
    2 years ago

    Selamat menrmpuh hidup baru semoga perjalanan rumah tangga yg akan di hadapi ke depan tdk ada halangan apapun, menjadi keluarga yg sakinah mawada warahma…aamiin

    Basuki
    2 years ago

    Semoga bahagia menjadi keluarga sakinah mawaddah warahmah, berkah,langgeng sampai maut yang memisahan

    Nope
    2 years ago

    Semoga samawa…dan cepet di beri momongan sehat selalu

    Arin cantik✨
    2 years ago

    Finally, menyusul juga ya kmu nak kecil 🥰
    selamat iyul dan koko, semoga menjadi keluarga yg SAMAWA, langgeng sampe maut memisahkan. Aaamiinnn 🫶🏽🫶🏽

    Puji komala sari
    2 years ago

    Hepi weding y de,semoga menjadi keluarga samawa🥰

    Komarul Anwar (MPP)
    2 years ago

    Semoga Menjadi Keluarga yang sakinah mawadah warohmah. Dan diberikan keturunan yg Soleh dan soleha.. Selamat menempuh hidup baru ya Tria..😁
    Aamiin🤲

    Dewa ayu & Darma
    2 years ago

    Selamat mba ia dan koko😍✨ Langgeng dan bahagia selalu🫶🏻🫶🏻

    Sampai Jumpa Di Hari Bahagia Kami

    #UNWEBS

    Backsound: TheOvertunes – I Still Love You