Faris & Gesti
The Wedding | 07.01.2023 | Bogor

Sang Mempelai

Faris
Faris Ferdian Akbar
Putra Kedua Dari
Bapak Wahyudhi & Ibu Ning Margawati

Gesti
Gesti Indah Cahyani
Putri Ketiga Dari
Bapak Bintoro & Ibu Tunah Mujiastutik

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Dengan memohon Rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala dan dengan segenap kerendahan hati, perkenankanlah kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i untuk hadir di acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:

NGUNDUH MANTU
11.00 – 17.00 WIB
Perumahan Griya Alam Sentosa
Blok N12/12, RT 009/ RW 010,
Kec. Cileungsi, Kab. Bogor,
Jawa Barat. Kode Pos 16820.
Menuju Hari Bahagia
Siang dan malam berganti begitu cepat, di antara saat-saat mendebarkan yang belum pernah kami rasakan sebelumnya. Kami nantikan kehadiran para keluarga dan sahabat, untuk menjadi saksi ikrar janji suci kami di hari yang bahagia.
Day(s)
:
Hour(s)
:
Minute(s)
:
Second(s)






“Dan di atas semuanya itu: kenakanlah kasih, sebagai pengikat yang mempersatukan dan menyempurnakan.“
Perjalanan Cinta Kami
“Datangnya cinta adalah takdir, dia datang tak pernah terduga”

2021
PERKENALAN-PERTEMUAN
- Kami berkenalan di Bulan Februari 2021 dan pertama kali bertemu di Bulan Maret 2021. Bertemu di dalam event kecil yang sebelumnya kami tidak pernah menyangkanya. Jarak yang jauh membuat kami hanya berkomunikasi melalui HP, sampai akhirnya bulan Maret kami memutuskan untuk bertemu berdua. Kemudian kami saling mengungkapkan cinta di tanggal 12 Mei 2021.
2022
LAMARAN
- Setelah perkenalan yang cukup singkat, kami memutuskan untuk bertemu kembali di Bulan April 2022. Dengan membawa keluarga inti, keluarga dari pihak laki-laki datang untuk meminta izin dan restu untuk hubungan kami berdua. Akhirnya diputuskan pada tanggal 16 Juli 2022 kami mengadakan acara Lamaran.
20 NOVEMBER 2022
MOMEN SPESIAL
- Dengan segala doa dan restu orang yang kami sayangi, momen spesial kami, yakni akad dan resepsi telah diadakan pada 20 November 2022 di kota Malang – Jawa Timur. Semoga Allah SWT memberikan keberkahan dan bahagia untuk pernikahan kami.
07 JANUARI 2023
PUNCAK MOMEN
- Pada 07 Januari 2023, kami melaksanakan acara Unduh Mantu di Bogor – Jawa Barat. Dengan adanya acara ini sebagai wujud syukur dan rasa bahagia. Semoga Allah SWT selalu memberikan keberkahan dan bahagia untuk pernikahan kami.
Will You Attend?
Covid19
Untuk menjaga acara pernikahan ini aman dari resiko penularan Covid-19, mohon simak anjuran berikut sebelum anda hadir ke lokasi:
Wedding Gift
Kehadiran anda merupakan hadiah terbaik yang bisa kami harapkan. Namun jika anda bermaksud untuk mengirimkan hadiah pernikahan lain, silahkan ketuk tombol di bawah ini:
Best Wishes
Sampai Jumpa Di Hari Bahagia Kami
COVID-19
Protokol Kesehatan Acara Pernikahan
******
Menggunakan Masker
Seluruh peserta acara termasuk keluarga, panitia penyelenggara, dan para tamu undangan diwajibkan untuk mengenakan masker. Untuk itu kami mohon para tamu undangan untuk dapat membawa dan mengenakan masker masing-masing sebelum memasuki ruangan.
Cuci Tangan & Hand Sanitizer
Seluruh peserta acara diharapkan selalu mencuci tangan dan selalu menggunakan hand sanitizer
Jaga Jarak
Seluruh peserta acara selalu diharapkan untuk menjaga jarak
Faris & Gesti

©Undangan Web

The Wedding Of
Faris & Gesti
You Are Invited
Silahkan kirim kado ke alamat berikut :
Faris Ferdian Akbar
Perumahan Griya Alam Sentosa Blok N12/12, RT 009/ RW 010, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Kode pos 16820
081336703223
Silahkan transfer hadiah melalui
nomor rekening maupun dompet
digital berikut :
Faris Ferdian Akbar
5725568697
Gesti Indah Cahyani
4480546852
Sebelumnya, kami ucapkan
terimakasih atas perhatian dan bentuk tanda cinta Bapak/Ibu/Saudara/i untuk kami
Happy wedding faris ,, samawa ya untuk kalian maaf telat ngucapinnya hehe
happy wedding teman SMA! semoga menjadi keluarga yang samawa yaa!! sorry blm bisa dateng, seeu next time!!
Selamat menempuh hidup baru semoga menjadi kluarga yg sakinah mawadah warahmah
Sukses selalu
Selamat atas pernikahan putra nya mbak Ning Margawati, semoga jadi keluarga yang sakinah mawadah warahmah buat Anada berdua. Dan semoga lekas jadi yangti
Selamat mas ya smg samawa aamiin
Finallyyyy… Happy wedding bro.. Wishing u guys an amazing life together. Full of adventures and happiness joy and laughter.
Congratss..
Selamat menempuh hidup baru ya mas faris mb gesti, semoga menjadi kluarga yg sakinah mawadah dan warohmah.Aminn
Congratsssss bro Faris! samawa yaa bro dan selamat menempuh hidup baru!
Congrast Farisss, akhirnya yaaa mashaAllah.
Selamat menempuh babak hidup baru ris semoga sakinah, mawadah warohmah. Aamiin
Selamat bro, akhirnya nikah juga yee…
Samawa ya ris,,
Btw. Boleh bawa tupperware ga ntar ke acara lo nanti ? Wkwk
Happy wedding faris, samawa ya untuk kalian berdua. Aamiin
Congrats faris, Semoga menjadi keluarg Samawa ya… dan semua acara lancar aamiin
Selamat menempuh hidup baru ❤️❤️❤️❤️
Selamat menempuh hidup baru faris dan gesti samawa
Selamat menempuh hidup baruuuu Ayis & Geges 🖤 Semoga menjadi keluarga samawa, bahagia selalu, harmonis, saling sayang sampai maut memisahkan 🙂 Ciyee tahun baru, status baru ni~
Semoga jadi keluarga yg sakinah mawaddah dan warrahmah ya ris. Pan kapan kita open trip bareng lah wkwk
Barakallah laakumma wabarakailakuma buat mas Faris & gesti semoga menjadi keluarga sakinah,mawaddah,warrahmah, dikaruniai putra putri yg Sholeh dan Sholehah, selalu berpegangan erat disaat badai rumah tangga menerpa 😃,saling mengisi satu sama lain. Klo lagi berantem inget masa2 indah wktu pacalan,wktu pertama ketemu.
Happy Wedding F aris & Gesti
Makasih undangannya utk Faris dan Hesti…smoga bahagia, lancar dan keluarga yg samawa….sukses.
Semoga samawa mas faris dan mba gesti…
Jangan lupa minum jamunya bro.
This is SPARTAN!!!!!!!!
Selamat menempuh hidup baru, SAMAWA!! Amiinn allahuma amiinn…
Ini udah disunat blm ya?
Wkwkwkwk
Ris, selamat nempuh dunia baru.
Langgeng sampe akhir hayat.
Cepet dikasih momongan ya.
TAKBIR…!!!
Happy wedding om aissss onty gesti
Selamat menempuh mahligai rumah tangga Tuhan selalu memberkati 🤗
Selamat yaaa untuk kalian berdua, bahagia selalu..
Happy wedding ya kawankuuu <3
Congrats untuk kalian!!!